Widget HTML Atas

6 Negara yang di kenal sebagai tujuan wisata kuliner

Berbicara tentang kuliner, pasti semuanya punya makanan favorit.
Selain karena makanan yang enak, ataupun Nilai cita rasa yang tinggi yang membuat anda berselera untuk menyantapnya.
Dari segi Rasa ada yang gurih, manis,pedas, dan lezat yang bisa menambah selerah makan kalian.
Karena enaknya, bahkan kita biasa lupa diri, karena makan yang sudah terlalu banyak.namun karena keanekaragaman rempah-rempah dan pengelolahan makanan, sehingga tercipta berbagai keunikan masakan yang masing-masing memiliki ciri khas.
Beberapa Negara yang dikenal sebagai tempat wisata kuliner.
1.Indonesia
jalanpisang.com

Berbicara kuliner Indonesia sepertinya tak asing lagi. Dari Sabang sampai Merauke, semua punya jenis makanan yang lezat, dari kue, makanan rumahan, semua ada.
Namun makanan Indonesia yang di kenal di kalangan masyarakat seperti Nasi goreng, sate, bakso. Yang sempat di perkenalkan mantan presiden Amerika Barak Obama.
Bahkan salah satu makanan terenak di dunia ada di Indonesia yaitu Rendang.
Berbicara kuliner Indonesia, sepertinya tak terhitung jumlahnya, karena dari beberapa daerah memiliki masakan dan resep yang berbeda-beda.
2.Thailand
jalanpisang.com

Sepertinya negara Thailand sangat cocok untuk kalian yang suka berburu makanan.
Karena negara Thailand juga cukup di kenal dengan wisata kulinernya.
Bahkan makanan di Thailand yang sangat  di kenal yaitu makanan unik dan makanan yang cukup ekstrem.
Kalian juga bisa merasakan makanan yang mungkin jarang anda temui. Yaitu makanan berbagai serangga dari capung , kalajengking, jangkrik goreng,pokoknya sejenis serangga hampir semua ada.
Bagaimana berminat?.
3.India
jalanpisang.com

India salah satu negara bollywood, namun bicara makanan/kuliner. India juga sangat cocok untuk kalian pecinta makanan, terlebih makanan yang berkuah dan bersantan.
Salah satu makanan India yang sangat di kenal seperti Kare dan Roti caneh.
Dan terutama bagi kalian yang suka dengan manisan.
Sangat tepat bagi kalian, karena India mempunyai manisan berbagai macam.
Selain itu keuntungan berburu kuliner di India yaitu kamu sewaktu - waktu tak terduga bisa bertemu dengan sharulkhan.
Itupun kalau kamu mujur mimin ehehe.
4.jepang
jalanpisang.com

Kuliner jepang? Pasti semua tahu!
Apalagi kalau bukan sushi. Sangat cocok bagi kalian yang ingin merasakan sushi dari berbagai variasi, mulai dari sushi campuran buah sampai yang kita tahu sushi  makanan laut. Seperti ikan salmon, cumi, kepiting dan berbagai hewan laut lainya.
Bagi yang suka makanan yang agak mentah sepertinya kalian cocok berwisata kuliner ke negara Jepang.
Atau yang memang suka makanan siput.
Selain itu kalian juga bisa, jalan-jalan ke tempat-tempat yang indah.
Karena selain karena kuliner nya, Jepang juga cukup di kenal sebagai negara para travelin pencari spot2 yang bagus.
Terutama keindahan bunga sakura.
5.Tiongkok (china) 
jalanpisang.com

Yang kita tahu dari kuliner China tentunya, makanan yang di kenal sebagai makanan yang merakyat yaitu Bakpao
Namun bukan itu saja China juga di kenal sebagai negara pecinta mie, syomei.
dan masakan yang paling saya tau itu makanan yang serba di kukus.
Saat memakan mie biasanya mereka mencampur berbagai sayur-sayuran, dan daging yang di masak secara bersama.
Sehingga menciptakan rasa yang sangat nikmat.
APABILAH kalian berburu kuliner di negara China, kalian pasti bisa merasakan masakan yang super lezat, karena orang China sangat teliti, dalam menyajikan makanan.
Bahkan saya merekomendasikan makanan yang patut di coba yaitu bebek asap/panggang. Yang biasanya di sajikan untuk para pejabat-pejabat dan para tamu kehormatan.
6.Arab
jalanpisang.com

Berbicara Negara Arab pastinya yang terlintas yaitu mekkah, kabbah, para jamaha haji, atau masyarakat  muslim.
Tapi jangan salah Arab juga cukup di kenal dengan makanan yang waw?!!.knapa saya mengatakan demikian. Karena orang arab biasanya menyajikan makanan yang cukup banyak, porsi banyak, dan jumlah yang banyak.
Karena orang arab paling senang, kalau makan secara bersama-sama.
Bahkan makanan yang paling terkenal yaitu memanggang 1 ekor onta.
Gi mana ngga ngiler,..? lihat 1 ekor onta di panggang, yang  sudah di lumuri berbagai bumbu.
Kalau kambing Maah uda biasa. Kalau 1 ekor onta. Baru luar biasa....
Catatan
Bagaimana menurut kalian, mau pilih negara mana? Mau coba makanan apa!
Yang jelas kalau berbicara makanan, semua orang pasti ingin makanan yang sehat.
Namun kalian juga bisa memilih makanan yang enak tapi menyehatkan.